Sepakbola
Neymar: Sempat Ada Pembicaraan dengan MU
Bukan cuma Alexandre Pato yang didekati Manchester United di bursa transfer musim panas lalu. Neymar juga mengklaim kalau pihaknya sempat melakukan pembicaraan dengan The Red Devils.
Jumat, 25 Sep 2015 10:23 WIB







































