detikOto
Ngebut dengan Ban Baru Goodyear
Krisis finansial tak menyurutkan Goodyear untuk meluncurkan produknya. Perusahaan ban ternama asal Amerika itu tetap meluncurkan produk terbarunya, di tengah kondisi perekonomian yang sedang tidak menentu.
Kamis, 30 Okt 2008 07:17 WIB







































