Rollingstone
Liam Gallagher: Album Noel Membosankan
Adu mulut melalui media massa antara kakak beradik yang juga mantan rekan band di Oasis, Noel dan Liam Gallagher, kembali berlanjut. Kini sang adik, Liam, mencela album solo kakaknya yang diberi judul Noel Gallagher’s High Flying Birds tersebut.
Kamis, 17 Nov 2011 15:42 WIB







































