detikOto
Lexus Bakal Ungkap SUV Kompak Hybrid
Pabrikan Lexus berencana mengenalkan SUV kompak hybrid terbaru sebagai lawan Audi Q3 dan BMW X1 di Geneva Motor Show tahun depan.
Senin, 08 Apr 2013 09:41 WIB







































