detikNews
9 Warga Aceh Dicambuk Gara-gara Main Judi, Beberapa Mengamuk tak Terima
Sebanyak sembilan warga Aceh yang divonis bersalah melanggar Qanun Syariat Islam tentang perjudian (maisir) hari ini dicambuk di depan umum. Saat eksekusi dilakukan, hampir semua terpidana mengamuk sehingga algojo terpaksa dikawal ketat.
Jumat, 19 Sep 2014 17:59 WIB







































