detikNews
KPAI Laporkan 12 Parpol ke Bawaslu karena Kampanye Libatkan Anak
Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) mendapati unsur pelanggaran kampanye pada 12 parpol karena melibatkan anak di bawah umur. KPAI melaporkan temuan itu kepada Bawaslu untuk segera ditindaklanjuti.
Rabu, 19 Mar 2014 13:43 WIB







































