detikFood
Cracker Beras Kaya Rasa
Makanan ringan yang terbuat dari beras ini tak hanya enak tapi juga bisa mengenyangkan. Kalau sedang tak sempat sarapan ataupun makan siang, crakcer renyah ini bisa jadi alternatif yang cukup membantu. Pilihan rasanya banyak, bisa dipilih sesuai selera.
Kamis, 15 Jul 2010 18:29 WIB







































