detikFinance
Pertamina Tambah Tanker Baru Rp 152 Miliar
PT Pertamina Trans Kontinental (PTK), menambah armada kapal miliknya di tahun ini. Kapal tanker ini akan memperkuat armada kapal tanker untuk mengangkut minyak.
Jumat, 14 Okt 2016 07:30 WIB







































