Susy Susanti tak membebani Kevin Sanjaya Sukamuljo dkk di Piala Sudirman 2019. Tapi, Susy tak bisa membohongi hati kecil untuk membawa pulang trofi itu.
Juara turnamen bulutangkis Jaya Raya Junior Grand Prix 2019 mendapatkan bonus. Mereka berpeluang mengikuti seleksi Timnas Kejuaraan Dunia dan Kejuaraan Asia.
Promotor Nine Sport kembali dibuat kecewa oleh PSSI. Setelah utang sebesar Rp 2,1 miliar belum dibayar, PSSI tidak memiliki itikad menyelesaikan utang.