detikNews
Putra Mantan Wapres Taiwan Ditembak di Bagian Wajah Saat Kampanye
Putra mantan Wakil Presiden Taiwan, Lien Chan, ditembak di bagian wajahnya ketika berkampanye untuk partai berkuasa Kuomintang, sehari sebelum pemilihan lokal, Jumat waktu setempat.
Sabtu, 27 Nov 2010 03:05 WIB







































