Rider Repsol Honda Marc Marquez sukses mempertahankan kesempurnaannya di MotoGP Jerman. Meski begitu, bukan berarti Marquez sudah kembali ke performa terbaik.
Ducati tengah dalam situasi yang rumit terkait kontrak Andrea Dovizioso. Manajer Suzuki Davide Brivio menyarankan agar Ducati mempertahankan pebalap Italia itu.
Rider Repsol Honda, Marc Marquez, mengalami retak tulang lengan atas setelah gagal finish di MotoGP Spanyol. Setelah dioperasi butuh pemulihan berapa lama?
Jack Miller keluar jadi jawara MotoGP Prancis 2021. Dia mencegah kemenangan kandang bagi Fabio Quartararo dan Johann Zarco. Berikut ini hasil lengkapnya.