detikNews
Tarian Khas Probolinggo Meriahkan Kibaran 2018 Bendera Merah Putih
Prosesi penancapan 2.018 bendera merah putih di areal Lautan Pasir Gunung Bromo juga dimeriahkan dengan penampilan tari Rerere oleh ratusan siswa SD dan SMP.
Selasa, 14 Agu 2018 18:28 WIB







































