Sepakbola
Saat Pemain Arsenal Rayakan Kemenangan dengan Selfie di Atas Lapangan
Demam selfie memang sudah melanda ranah sepakbola. Kegiatan memfoto diri sendiri, lalu mengunggahnya di jejaring sosial, itu kini bahkan benar-benar telah memasuki area lapangan dalam arti sebenarnya.
Senin, 17 Mar 2014 14:51 WIB







































