Sri Wahyu Nurhadi Kusumo (56), pria kelahiran Pacitan 17 tahun menetap di Negeri Paman Sam, mudik ke kampung halaman. Dia mengaku menikmati Tol Trans Jawa.
Mudik kurang lengkap tanpa membawa oleh-oleh untuk keluarga. Tak terkecuali saat melintas di Mojokerto. Pemudik bisa menyempatkan waktu berburu onde-onde.
Kapolri dan Panglima TNI memantau langsung arus mudik Lebaran 2019. Pemantauan dilakukan dari udara sepanjang ruas Tol Trans Jawa. Dan pada H-4 masih lancar.
Antrean kendaraan roda empat terjadi di Pelabuhan ASDP Ketapang Banyuwangi. Banyaknya kendaraan bukan pemudik, melainkan warga yang akan liburan ke Pulau Bali.
Volume kendaraan pemudik yang melintas di jalan nasional Bypass Mojokerto naik hingga 3 kali lipat pada H-4. Kendaraan yang melintas didominasi sepeda motor.