Tahu atau tofu merupakan sumber protein nabati yang bisa menggantikan daging sapi. Tofu pun bisa diolah dengan berbagai jenis masakan. Berikut tiga resep tofu.
Sajian ayam khas Bali ini selalu bikin keluarga saya semangat saat menyantapnya. Ada rasa pedas menggigit, gurih dan krenyes renyah kacang panjang. Dimakan dengan nasi putih, dijamin makin lahap!
Bila sedang bosan dengan nasi goreng, Anda bisa mencoba menu sajian nasi yang sarat bumbu ini. Nasi tumis memiliki rasa yang gurih dengan paduan lauk lengkap.
Camilan yang terbuat dari perpaduan pisang dan coklat merupakan menu tepat untuk menemani Anda bersantai sore hari. Simak dua resep kudapan pisang coklat berikut ini.
Jamur yang satu ini bisa bikin ketagihan. Diselimuti kuah santan yang gurih dengan bumbu yang pedas-pedas enak. Dimakan dengan nasi hangat, makin sedap rasanya!
Bila di pagi hari Anda belum siap memasak makanan berat untuk sarapan, hidangkan saja orak-arik telur atau scrambled egg. Berikut ini, resep praktisnya.