Politisi Partai Gerindra, Maruarar Sirait, pastikan cagub Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil (RK), mendapat dukungan dari Jokowi dan Presiden Prabowo Subianto.
Sekjen PDIP Hasto mengatakan Jokowi sudah bukan lagi merupakan kader PDIP. Sekjen Golkar Sarmuji mengatakan Golkar terbuka jika Jokowi ingin bergabung.
Sufmi Dasco, bicara soal peluang Presiden RI ke-7 Joko Widodo bergabung ke Gerindra. Sebelumnya, PDIP menyatakan Jokowi dan keluarga bukan bagian dari partai.
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menyebut Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) dan keluarga bukan lagi bagian dari PDI Perjuangan. Jokowi memberikan respons.