detikOto
Yamaha R15 Versi 2.0 Siap Meluncur
Pabrikan motor Yamaha akhirnya membuktikan ancamannya. Tampang gress Yamaha R15 anyar yang rencananya akan mereka keluarkan siang ini benar-benar memiliki tampilan sporty yang menyegarkan mata.
Selasa, 06 Sep 2011 11:16 WIB







































