Pangsit biasanya disajikan gurih, tapi berbeda dengan kreasi penjual kaki lima satu ini. Sang penjual membuat kreasi pangsit dengan balutan cokelat melimpah.
Baru buka di Senopati, Jakarta Selatan, resto ini menawarkan makanan Nusantara. Ada menu Iga Penyet hingga Empal Gentong yang disajikan dengan sentuhan modern.