detikNews
Bandara Glasgow Dipenuhi Boneka yang Terpisah dari Pemiliknya
Otoritas Bandara Glasgow mencari pemilik boneka atau mainan yang tertinggal di bandara. Pasalnya bagian penemuan barang dan hilang penuh dengan mainan.
Jumat, 22 Sep 2017 12:34 WIB







































