Biaya yang harus ditanggung sendiri oleh masyarakat ketika sakit masih tinggi. Ini jadi peluang untuk perusahaan asuransi swasta memberikan perlindungan.
Meski sudah mengikutsertakan bayinya sebagai peserta BPJS Kesehatan, keluarga miskin di Kabupaten Jember ini harus membayar biaya perawatan hingga Rp 4,5 juta.