detikNews
Kemilau Batu Pink Rhodonite Cuma Ada di Afrika dan Sumbawa
Sejumlah temuan tim Ekspedisi NKRI 2015 dipamerkan melalui laboratorium yang digelar di Pantai Gorontalo, Labuan Bajo. Wakasad Letjen TNI Munir sempat tertarik dengan batu Rhodonite.
Sabtu, 06 Jun 2015 12:04 WIB







































