Banjir setinggi lutut orang dewasa menggenangi kawasan gerbang Tol Cempaka Putih (by pass). Situasi lalu lintas macet dikarenakan banyaknya motor yang mogok. (Fajar Rahadian)
Hujan kemarin sore tak menyurutkan air Jalan Tambak Mayor di bawah jembatan tol. Genangan air hingga betis orang dewasa ini momok pengguna jalan terutama kendaraan roda dua.
Rencana pemerintah DKI Jakarta menggusur warga yang tinggal di bibir waduk Pluit membuat warga deg-degan. Sebab, surat pemberitahuan telah dilayangkan ke warga.
Pelebaran ruas tol bandara sepanjang 8 kilometer bakal rampung akhir tahun ini. Saat ini proses pengerjaan sudah sampai tahap finalisasi. Tol ini akan bebas banjir.