Dalam kunjungannya ke Indonesia, Asisten Direktur Jenderal FAO untuk Asia dan Pasifik Kundhavi Kadiresan hari ini bertemu Menteri Pertanian RI Amran Sulaiman
Menteri Pertanian, Amran Sulaiman, menegaskan para pejabat di Kementan tidak boleh ada titipan proyek dan pungli. Kalau ada, Amran memastikan akan dicopot.
Dirjen PKH Kementan I Ketut Diarmita mengapresiasi perusahaan tambang KPC yang telah memanfaatkan lahan bekas tambang menjadi sebuah Peternakan Sapi Terpadu.