detikNews
Film tentang anjing Pudsey akan dibuat
Produser musik dan acara TV ternama, Simon Cowell, membuat film tentang seekor anjing, Pudsey, yang menang dalam acara Britains Got Talent tahun lalu.
Rabu, 23 Jan 2013 20:06 WIB







































