Chelsea membukukan kemenangan saat menjamu West Ham United di lanjutan Premier League. Simak data dan fakta di balik laga Chelsea vs West Ham berikut ini.
Tammy Abraham kembali mencetak gol untuk Chelsea setelah gagal di enam pertandingan beruntun. Striker 23 tahun itupun mengatakan seperti ini usai laga!