Usai Andy Gray yang dipecat oleh Sky akibat kasus pelecehan kepada asisten wasit wanita lalu, kini giliran partnernya presenter Richard Keys yang cabut dari stasiun televisi ternama itu.
Pengacara OC Kaligis, telah selesai menjenguk Artalyta Suryani di LP Wanita Tangerang. Menurut Kaligis, teman-teman Ayin menangis lantaran perempuan yang sempat berjuluk ratu suap itu batal keluar hari ini.
Isu bahwa Gabriel Milito akan meninggalkan Barcelona di bulan Januari ini dipatahkan oleh petinggu klub. Dinyatakan bahwa bek asal Argentina itu bertahan di Nou Camp.
Paduan Suara Nathania Ministry dari Indonesia memeriahkan perayaan Natal dan Tahun Baru 2011 di Athena. Berkekuatan 30 orang, tim ini mendapat sambutan meriah.