Prosesi pemakaman keluarga muslim Kanada yang menjadi korban penabrakan dilakukan. Peti para korban diselimuti bendera Kanada sebagai bentuk penghormatan.
Pangeran Philip yang meninggal dunia pada usia 99 tahun dimakamkan di Royal Vault Kastil Windsor setelah menjalani serangkaian prosesi upacara pemakaman.