detikNews
Pemberontak Suriah Ancam Akan Memburu Hizbullah Hingga ke Neraka
Pemberontak Suriah memberi ultimatum kepada Hizbullah yang ada di Libanon. Jika Hizbullah tidak menghentikan agresi di Suriah, maka pemberontak Suriah akan memburu Hizbullah hingga ke neraka.
Rabu, 29 Mei 2013 12:25 WIB







































