Meski Arab Saudi menyetop kedatangan jemaah umrah untuk mencegah penyebaran virus Corona, biro perjalanan di Brebes tetap akan memberangkatkan calon jemaah.
Calon jemaah umrah yang akan berangkat dari Sumatera Utara kecewa terhadap Arab Saudi yang menyetop sementara WNA untuk umrah demi mencegah virus Corona.
Ketua Umum Sarikat Penyelenggara Umroh dan Haji Syam Resfiadi melaporkan jemaah umrah Indonesia per pukul 12.00 WIB sudah tidak bisa terbang ke Arab Saudi.