detikNews
Kurangi Jumlah Patwal, SBY Dinilai Mahir Kendalikan Emosi Publik
Berkurangnya jumlah iring-iringan patroli dan pengawalan (patwal) dalam kunjungan kerja Presiden SBY ke Cibitung dapat dilihat dari berhasilnya model persuasi politik yang dilakukan dengan cara penguatan opini publik secara intensif.
Kamis, 22 Jul 2010 07:54 WIB







































