Sepakbola
Tiba di Berlin, Lahm dkk. Disambut Histeris Lautan Manusia
Skuat Jerman sudah mendarat di bandara Tegel, Berlin. Dan mereka pun sudah ditunggu oleh jutaan warga yang telah menunggunya di Branderburg untuk menyambut para pahlawannya.
Selasa, 15 Jul 2014 18:14 WIB







































