Ledakan bom yang terjadi pada malam tahun baru di Bangkok, Thailand berdampak lebih buruk terhadap perekonomian ketimbang kudeta oleh militer September lalu.
IHSG hanya mampu naik tipis 5 poin akibat terhambat koreksi di saham-saham lapis dua. Pelaku pasar masih menanti kabar terbaru mengenai krisis utang Uni Eropa.