detikNews
Tersesat 4 Hari di Merbabu, Pelajar Asal Solo Ditemukan Selamat
Taufiq Umar Zainudin (16) pendaki yang hilang di gunung Merbabu sejak Jumat pekan lalu, akhirnya ditemukan dalam kondisi lunglai di bibir jurang. Ia langsung dilarikan ke RS karena kondisinya yang sangat lemah.
Senin, 27 Mei 2013 16:53 WIB







































