detikNews
Angka Golput di Rusun Tambora Tinggi
Pemilihan presiden telah selesai dilaksanakan di Rusun Tambora. Dari dua TPS yang ada, pasangan Jokowi-JK memenangkan pemilihan. Meski demikian, angka golput di kedua TPS itu cukup tinggi. Hampir 300 lembar suara tidak dipergunakan di kedua TPS.
Rabu, 09 Jul 2014 16:30 WIB







































