detikNews
Politikus Golkar Chairun Nisa Divonis 4 Tahun Penjara
Politikus Golkar Chairun Nisa dihukum 4 tahun penjara dan denda Rp 100 juta subsidair 3 bulan kurungan. Nisa terbukti menjadi perantara suap dari Bupati terpilih Gunung Mas, Kalteng, Hambit Bintih, ke Akil Mochtar dalam penanganan sengketa Pilkada.
Kamis, 27 Mar 2014 18:02 WIB







































