detikNews
Kepala BNP2TKI Bertolak ke Brebes Temui Keluarga TKI Karni
Terkait eksekusi hukuman mati dua buruh migran Indonesia, Kepala BNP2TKI Nusron Wahid menyayangkan tidak ada notifikasi pemberitahuan terlebih dahulu dari Arab Saudi kepada pemerintah RI sebelum dilakukan eksekusi.
Kamis, 16 Apr 2015 20:23 WIB







































