detikNews
Menyikapi Secara Tegas Penembakan oleh OPM di Papua
Kita senang membohongi diri sendiri bahwa situasi di Papua aman, padahal jelas kita masih menghadapi kelompok separatis OPM. Dalam sejarah berbagai negara, pengakuan beberapa negara bahwa yang bersangkutan sedang menghadapi aksi separatis bersenjata bukan sesuatu yang aib dan memalukan.
Senin, 16 Des 2013 14:32 WIB







































