detikInet
Saat Guru SD Mulai Mengoperasikan Komputer
Yudi Anton, guru kelas 4 SD 01 Cisarua Kecamatan Tegal Waru, Kabupaten Purwakarta, tampak canggung dan gugup saat mengoperasikan komputer. Ini baru kali pertama baginya.
Rabu, 11 Mar 2009 06:55 WIB







































