detikSport
Ahsan/Hendra Juga Menang, Indonesia Sabet 2 Gelar Juara Dunia
Indonesia dipastikan merebut dua gelar di Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2013. Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan jadi juara dunia di nomor ganda putra usai mengalahkan Mathias Boe/Carsten Mogensen.
Minggu, 11 Agu 2013 17:31 WIB







































