Djarot dan Ahok saling berbagi kabar saat bertemu di Mako Brimob. Ahok menitipkan pesan khusus kepada Djarot. yang baru dilantik menjadi gubernur. Apa itu?
Ratusan anak yatim di Kabupaten Pasuruan mendapat berkah Ramadan. Mereka diundang langsung ke pendopo Nyawiji Ngesthi Wenganing Gusti untuk mendapat santunan.
Komunitas muslim Indonesia di Utrecht, Belanda, sangat khusyuk menjalankan puasa Ramadan. Sambil tak henti berikhtiar membangun masjid Indonesia di sana.