British Museum di London, Inggris, adalah salah satu museum terbaik di dunia. Dengan 8 juta koleksi, semua ada dari mumi Mesir sampai emas harta karun.
Turki memiliki banyak masjid bersejarah. Salah satunya adalah Masjid Sultan Ahmed atau yang juga dikenal dengan sebutan Masjid Biru. Umurnya ratusan tahun!