KPK bukan kali pertama mengusut pasutri yang terlibat korupsi. Atty dan Itoc adalah pasutri kesekian yang harus berurusan dengan lembaga antirasuah itu.
Bank Mandiri mendukung penyaluran Bantuan Sosial Non Tunai. Pada akhir pekan ini, penyaluran bantuan sosial non tunai dilakukan di wilayah Bekasi, Jawa Barat.
Mantan Gubernur Sumut, Gatot Pujo Nugroho, menjalani sidang tuntutan dalam perkara kasus dugaan korupsi dana hibah dan bansos. Dia dituntut 8 tahun penjara.
Secara bertahap penerimaan PKH akan seluruhnya dibuat menjadi sistem non tunai. Penerima dengan sistem non tunai sudah bisa ditransfer awal November ini.
Menko PMK Puan Maharani meresmikan layanan Elektronik Warung Gotong Royong (e-Warong) di 15 Kecamatan di Semarang. Hingga Desember, ditargetkan 300 e-Warong.