detikNews
Tarto Minta TNI Tetap Netral dan Nonpartisan
Meski tidak menjadi orang nomor satu lagi di TNI, mantan Panglima TNI Jenderal Endriartono Sutarto berharap TNI tetap menjaga jati dirinya. Tetap netral dan nonpartisan.
Senin, 20 Feb 2006 11:48 WIB







































