Mobil Perwira Menengah TNI AL Dibobol
Pelaku kejahatan jalanan tampaknya tak lagi memilih siapa korbannya. Sebuah mobil Xenia milik perwira menengah TNI AL menjadi korban. Pelaku berhasil menggondol beberapa barang berharga dan memecah kaca mobil.
Rabu, 04 Apr 2012 10:43 WIB







































