Mendagri Tito Karnavian pastikan dukungan penuh pemerintah dalam penanganan bencana di Aceh, Sumut, dan Sumbar, termasuk anggaran dan pembangunan hunian tetap.
Kapolda Riau Irjen Herry mendorong pembentukan Satgas Hijau regional Sumatera. Satgas ini dinilai penting untuk mengantisipasi bencana alam ke depannya.
Menkes Budi Gunadi Sadikin mengatakan pemulihan fasilitas kesehatan di wilayah terdampak banjir Sumatra masuk fase ketiga ditargetkan rampung pada Maret ini.
Menteri Imigrasi Agus Andrianto akan memberikan remisi tambahan bagi warga binaan yang bantu korban banjir di Sumatera dan penghargaan untuk pegawai Kemenimipas
"Kita tidak mau ada budaya wisata bencana, jangan. Kalau datang bener-bener harus ada tujuan untuk membantu mengatasi masalah," kata Prabowo di hadapan kabinet.
ASDP Indonesia Ferry kembali memberangkatkan KMP Jatra I sebagai kapal ketiga yang dikerahkan untuk mendukung distribusi bantuan bagi masyarakat terdampak.