Inggris sukses menumbangkan Bosnia 3-0 meski turun dengan skuad pelapis. Hal ini semakin membuat Gareth Southgate pusing untuk menentukan skuad akhir Euro 2024.
Jadwal Piala Presiden 2024 hari Minggu, 21 Juli 2024. Tim-tim dari Grup B akan bertanding. Bali United Vs Arema FC dan Madura United Vs Persija Jakarta.