Persebaya Surabaya menebar kode untuk rekrutan baru pada musim depan. Ada lima sosok bergambar siluet yang diunggah Persebaya melalui akun media sosialnya.
Pertandingan Liga 1 antara Persebaya Surabaya dan PSM Makassar akan digelar di Stadion Gelora Bung Tomo. PSM hadapi cedera pemain, target rebut puncak klasemen.