detikJatim
Pengganti Jembatan Balun yang Ambles akan Dibangun Lebih Tinggi
Perbaikan Jembatan Balun Lamongan ditarget rampung H-10 Lebaran Idul Fitri. Rencananya, jembatan baru akan dibangun lebih tinggi dari jembatan lama.
Kamis, 31 Mar 2022 08:06 WIB