detikNews
Ribuan Buruh Kepung Rumah Bupati Mojokerto
Ribuah buruh yang menuntut upah layak terus melakukan aksinya. Sekitar 5.000 buruh bergerak dari wilayah Mojokerto timur ke kediaman Bupati Mojokerto, Mustofa Kamal Pasa di Desa Tampungrejo, Kecamatan Puri.
Senin, 29 Okt 2012 18:25 WIB







































