detikNews
Sebut Boracay Seperti Penampungan Limbah, Duterte Ancam Tutup Resort Top Itu
Pulau terkenal berpasir putih di Filipina, Boracay akan ditutup pemerintah. Presiden Rodrigo Duterte mengatakan pantai itu kini tenggelam dalam limbah kotoran.
Senin, 12 Feb 2018 09:21 WIB







































